Detail Arti & Makna Logo SMA Negeri 1 Jeruklegi

Logo SMAN 1 JERUKLEGI / Arti & Makna Logo SMA Negeri 1 Jeruklegi / Detail Arti & Makna Logo SMA Negeri 1 Jeruklegi

Arti & Makna Logo SMA Negeri 1 Jeruklegi

Rabu, 22 Mei 2024 08:27 WIB 178 0 Komentar

ARTI DAN MAKNA LOGO SMAN 1 JERUKLEGI

  1. Warna Orange melambangkan Lokasi SMAN 1 Jeruklegi ada di Kecamatan Jeruklegi.
  2. Perisai Segilima Pancasila bermakna menjunjung tinggi Pancasila sebagai falsafah dan pandangan hidup bangsa Indonesia.
  3. Buku dan Pena melambangkan SMAN 1 Jeruklegi Sebagai Pusat belajar Siswa.
  4. Gambar Padi dan Kapas melambangkan harapan agar seluruh siswa SMAN 1 Jeruklegi  Sejahtera dimasa yang akan datang.

 

atau dapat diartikan bahwa, SMAN 1 Jeruklegi menjadi Pusat Belajar (dari lambang Buku & Pena) di Kecamatan Jeruklegi (warna orange) yang akan menjadikan anak-anak selalu menjunjung tinggi nilai Luhur Pancasila (dari Perisai segilima) dan sejahtera di kemudian hari (dari gambar Padi dan Kapas) 

'Pawiyatan Luhur Patra Bumi'


Bagikan ke:

Apa Reaksi Anda?

0


Komentar (0)

Tambah Komentar

Opini Siswa Terbaru
Prestasi Terbaru